Home » » PEMBUKTIAN PERBANDINGAN LAUT DAN DARATAN DALAM AL-QUR'AN

PEMBUKTIAN PERBANDINGAN LAUT DAN DARATAN DALAM AL-QUR'AN

Kitab Suci Al-Qur'an

Dalam Al-Qur'an kata "lautan (Perairan)" disebutkan sebanyak 32 kali, dan kata "daratan" disebutkan sebanyak 13 kali. jika kedua bilangan tersebut kita tambahkan maka akan diperoleh angka 45. sekarang kita akan melakukan perhitungan berikut:





 
Dengan mencari persentae jumlah kata "bahr (lautan)" terhadap total jumlah kata (bahr dan barr), kita dapatkan (32/45)x100%=71,1111111111111%.

  1. Dengan mencari persentae jumlah kata "Barr (Daratan)" terhadap total jumlah kata (bahr dan barr), kita dapatkan (13/45)x100%=28,8888888888889%.
kita akan mendapatkan bahwa Allah SWT dalam Al-Qur'an pada 14 abad yang lalu menyatakan bahwa PERSENTASE AIR di bumi adalah 71,111111111111% dan PERSENTASE DARATAN adalah 28,888888888889%. Dan ini menunjukkan rasio yang rill dari air dan daratan di bumi ini.

MAHA SUCI ALLAH DENGAN SEGALA FIRMANNYA
Thanks for reading PEMBUKTIAN PERBANDINGAN LAUT DAN DARATAN DALAM AL-QUR'AN

« Previous
« Prev Post
Next »
Next Post »

0 komentar:

Posting Komentar